>

Selasa, 20 September 2011

Cara Mudah Membangkitkan Motivasi

·  Hubungkan Tubuh dengan Pikiran, pernahkan anda merasa lesu, murung dan tubuh lemas. Untuk membangkitkan motivasi anda, anda harus segera bangkit dari itu semua. Ajak tubuh anda untuk bergerak cepat dan bertenaga. Lakukan sesuatu maka gairah dan semangat anda akan muncul
·  Ubah fokus anda kepada sesuatu yang positif. Apabila anda menanyakan kepada orang yang sedang putus asa, apakah fokus mereka? pasti mereka akan berbicara hal hal yang kecil saja dan cenderung negatif. Sebaliknya mereka yang punya semangat dalam hidup dan keyakinan untuk meraih kesuksesan maka mereka akan bilang bahwa mereka punya target yang besar dan fokus kepada hal hal yang positif. Jangan tunggu anda siap, karena semua orang sukses bermula dari cita cita yang besar dan fokus untuk mengejarnya
·  Apa yang anda bicarakan, baik kepada diri anda sendiri maupun kepada orang lain. Apabila anda berbicara pada diri sendiri sesuatu yang tidak mungkin maka tubuh anda akan kehilangan energi. Apabila anda berbicara hal yang positif bahkan kepada semua orang yang anda temui maka motivasi anda akan tetap terjaga.
http://yohanestantama.com/2007/3-cara-singkat-untuk-membangkitkan-motivasi-anda/

0 komentar:

Posting Komentar